Catatan dari Asian MENSA Gathering 2012 di Bali, Indonesia

Akhirnya AMG (Asian Mensa Gathering) kedua telah berhasil diselenggrakan, dengan sukses besar, di Bali, Indonesia, di bulan September (21-23), 2012, tahun lalu, yang dihadiri oleh 120 mensans dari 20 negara. Sebagian besar acara diselenggarakan di Swiss bellHotel Bay View, Sanur, Bali, Indonesia. Berikut ringkasan acara tersebut.

HARI PERTAMA (Jum'at, 21 September) :

Kata Sambutan:
- Sahat Simarmata, MM, CPMA, CFP (Chair of Mensa Indonesia)
- Elissa Rudolph, MA (Mensa International, Chair of American Mensa) and Matthias Moehl, MSc (Mensa International, Mensa Germany)
- Dr. Bayu Prawira Hie, MBA (Mensa Indonesia, Chair of the 2012 AMG Organizing Committee)

MC: Rismawati Silaban, SPsi. (Psychologist of Mensa Indonesia)

Pembicara :
- Aleksandra Borovic, BSc (Mensa Serbia) : The ViN Sytem
- Eszter Chrobacsinzky, MA (Mensa Hungary) : A Mensa Volunteer's Timeline
- Vicki Herd, MBA, CMA, CPA (Mensa Canada) : Team Dynamics-Improving Team Effectiveness
- Louise Steenekamp, MSc (Mensa South Africa) : Mensa's Evolving New Social Approach
- Roeland van Zeijst, MSc (Mensa The Netherlands) : Why Conflicts Are Good and How We Can Get Better at Them
- Ariani Pradjasaputra, MSc (Mensa Indonesia) : Bringing Indonesian Heritage Into Fashionable Art

Games and Puzzles :
- Dividend Games by Prakash Menon (Mensa Singapore)
- Cast Puzzles by Hisashi Niizuma (Chair of Mensa Japan)
- Sudoku by Low Keng Lok, BSc (Past Chair of Mensa Malaysia)

Lain-lain:
- Balinese Dance Lessons
- Kecak Dance
- Fashion show: A Touch of the Archipelago by Ariani Pradjasaputra (Mensa Indonesia)

HARI KEDUA (Sabtu, 22 September):

Pembicara Utama :
His Excellency DR. HS Dillon (Presidential Envoy for Poverty Alleviation) : Mapping Brain-Way to Upgrade the Economy Status of the Poor

Pembicara:
- Dr Widjaja Lukito, PhD : Biology and Medical Approach to Improve Brain Capacity and Capability
- Prof. Yohannes Surya, PhD : Education and Stimulation for Champion Brains
- Eduardo Araral, PhD : Preventing Brain Drain and Effectively Capitalize Country’s Brains

Moderator : Dr. Bayu Prawira Hie, MBA
MC : Rismawati Silaban, SPsi.

Konperensi Pers

HARI KETIGA (Minggu, 23 September) :

Full Day Tour : Uluwatu, Ubud, Tanah Lot

AMG ini didukung oleh Schneider Electric and diliput oleh lebih dari 20 suratkabar (nasional and lokal) and 3 stasiun television (RCTI, SCTV, dan MNC TV).


Para peserta datang dari Asia dan seluruh dunia, yang terdiri dari Indonesia, Malaysia, Singapura, Korea Selatan, Jepang, Hongkong, China, India, Filipina, Pakistan (batal), Australia, Selandia Baru, Amerika Serikat, Kanada, Serbia, Hongaria, Belanda, Jerman, Inggris, and Afrika Selatan.  
.
Sedangkan AMG ke-3 akan diselenggarakan di Singapura tanggal 6-8 September 2013. Sampai jumpa lagi di Singapura.
.

by Sahat Parlindungan Simarmata - www.sahatsimarmata.com
.    
Cetak halaman ini (Print this page) .... .

1 komentar:

  1. Very nice article, exactly what I needed.

    Also visit my page ... first time home buyer ()

    BalasHapus


Profile Visitor Map - Click to view visits
Google Search Engine
Google